Aplikasi trading terbaik untuk pemula adalah pertanyaan yang sering di cari banyak orang di mesin pencari Google. Terlebih akhir-akhir ini permainan trading tengah banyak diminati sehingga banyak trader baru yang mencari referensi aplikasi trading terbaik.
Bermain trading memang dikenal sebagai salah satu hal yang paling menguntungkan, karena di anggap bisa memberikan profit yang tinggi maka tak heran jika banyak orang yang suka melakukan trading. Berikut ini adalah referensi aplikasi trading terbaik.
Aplikasi Trading Terbaik untuk Pemula dan Terpercaya
Namun sebelum memilih aplikasi trading yang akan Anda gunakan, pastikan terlebih dahulu bahwa aplikasi trading tersebut merupakan aplikasi yang berkualitas dan terpercaya. Untuk mengetahui hal tersebut di bawah ini adalah merupakan ciri-cirinya.
- Aplikasi Sudah Memiliki Izin Resmi
Cara mengetahui sebuah aplikasi trading terpercaya atau tidak terpercaya bisa dilihat dari legalitas aplikasi tersebut. Aplikasi trading terbaik untuk pemula yang sudah resmi dan memiliki izin merupakan aplikasi yang sudah mengantongi izin dari BAPPEBTI.
Selain BAPPEBTI aplikasi tersebut juga telah memiliki izin dari OJK atau Otoritas Jasa Keuangan. Jika sudah memiliki izin dari keduanya, maka aplikasi tersebut berarti sudah legal dan terdaftar. Jika aplikasi tidak memiliki izin dari dua lembaga itu berarti ilegal.
- Cek Testimoni dari User
Terkadang orang akan ragu memilih aplikasi jika tidak memiliki tes timoni yang jelas. Oleh sebab itu, jika ingin bermain di aplikasi trading terbaik untuk pemula, maka Anda lihat terlebih dahulu testimoni user yang di berikan oleh banyak orang melalui Feedback.
Lihat juga review seseorang mengenai aplikasi tersebut, apakah memiliki review yang cenderung positif atau sebaliknya. Anda bisa mendapatkan testimoni user melalui forum, Chanel YouTube, atau Blog yang membahas seputar dunia trading online.
- CS yang Fast Response
Langkah berikutnya yang juga tidak kalah penting Anda ketahui saat memilih sebuah aplikasi trading adalah layanan customer service yang profesional. Hal profesional meliputi kecepatan CS membalas pesan yang di kirimkan pengguna aplikasi tersebut.
Jika pelayan yang diberikan oleh CS aplikasi tersebut tidaklah ramah dan tidak bisa memberikan sebuah pemecah masalah, maka sebaiknya tinggalkan saja aplikasi yang demikian karena jika sewaktu-waktu Anda mengalami masalah tidak bisa membantu.
- Kenali Profil Perusahaan
Meskipun aplikasi tersebut sudah memiliki izin resmi dari BAPPEBTI dan OJK, Namun Anda perlu melakukan double check kembali tentang aplikasi trading terbaik untuk pemula tersebut supaya lebih meyakinkan sebelum Anda menaruh uang untuk trading.
Untuk mengecek kembali Anda bisa mengeceknya melalui Kementerian Perdagangan untuk mengetahui profil tersebut meliputi almat perusahaan, nomor telepon yang bisa dihubungi, dan izin yang sudah di kantongi oleh perusahaan tersebut secara resmi.
- Cari Tahu Kebijakan dan Privasi
Ciri dari aplikasi trading terbaik untuk pemula yang terakhir adalah dilihat dari kebijakan dan privasi aplikasi tersebut. Penting untuk Anda mengetahui kebijakan dan juga privasi dari aplikasi trading yang akan Anda gunakan tersebut supaya lebih menjamin privasi.
Anda bis membaca terlebih dahulu tentang kesepakatan kontrak antara Anda dan pengembang. Lalu lihat juga kebijakan dan privasi dari aplikasi tersebut. Pastikan aplikasi tersebut bisa menjamin privasi milik Anda selama bermain trading dengannya.
Itulah beberapa langkah yang harus Anda ketahui untuk memastikan aplikasi yang Anda gunakan merupakan aplikasi yang sudah tepat dan terpercaya. Supaya Anda bisa melakukan trading dengan untung yang banyak jika menggunakan aplikasi yang tepat.
Kumpulan Aplikasi Trading Terbaik dan Terpercaya untuk Pemula
Setelah mengetahui ciri-ciri dari aplikasi trading yang terpercaya dan aman untuk digunakan, di bawah ini telah kami siapkan beberapa aplikasi trading terbaik dan terpercaya, yang bisa dengan mudah di lakukan oleh seorang pemula sekalipun.
- IPOT
IPOT merupakan singkatan dari Indo Premier Online Technology adalah aplikasi trading yang cukup andal dan menjadi aplikasi trading favorit banyak orang. Telah lebih dari 1 juta orang mengunduh aplikasi ini dan menjadikan sebagai platform trading kesukaan.
IPOT sangat cocok di jadikan untuk aplikasi trading terbaik untuk pemula karena di dalam aplikasi ini memiliki banyak fitur yang lengkap sehingga memudahkan banyak orang terutama bagi para pemula yang akan sangat terbantu dengan aplikasi satu ini.
- Stockbit
Pastinya Anda sudah tidak asing lagi dengan aplikasi yang satu ini karena menajdi salah satu aplikasi trading terbaik untuk pemula saat ini. Aplikasi Stockbit ini memiliki tampilan yang simpel dan juga sederhan, aplikasi ini juga memiliki sebuah forum diskusi.
Bagi Anda yang merupakan seorang pemula maka aplikasi ini cocok untuk digunakan. Karena memiliki uang virtual sebanyak 100 juta yang bisa Anda gunakan untuk melatih skill Anda. Biaya transaksi beli di sini sekitar 0.01%, sedangkan untuk sell yakni 0.02%.
- Ajaib
Aplikasi trading terbaik untuk pemula selanjutnya datang dari Ajaib. Aplikasi yang memiliki logo berupa lampu jin ini telah di gunakan oleh jutaan orang untuk melakukan trading. Tampilan yang sederhana dan juga tidak ribet membuat Aladin banyak disukai.
Selain itu aplikasi ini memiliki kategori investasi lain seperti saham, reksadana, dan deposito. Secara keseluruhan aplikasi ini sangat layak untuk Anda gunakan karena di dalam aplikasi ini terdapat banyak fitur menarik yang bisa digunakan oleh penggunanya.
- Forex time FXTM
Selanjutnya ada ForexTime FXTM yang juga bisa dibilang salah satu aplikasi trading terbaik untuk pemula yang bisa Anda coba. Dari sumber situs resminya menerangkan bahwa aplikasi trading yang satu ini sudah tersedia di 180 negara yang ada di dunia.
Dengan ini menjelaskan bahwa ForexTime FXTM adalah aplikasi trading ternama yang sudah mendunia. Aplikasi ini memiliki akun demo yang bisa di gunakan latihan oleh trader pemula. Selain itu aplikasi ini kompatibel di semua perangkat Android dan IOS.
- TD Ameritrade
Aplikasi trading terbaik untuk pemula yang terakhir jatuh kepada TD Ameritrade. Aplikasi trading ini memiliki basis di Amerika Serikat dengan jutaan orang telah mengunduh aplikasi ini. Sehingga aplikasi ini kami rekomendasikan untuk Anda.
TD Ameritrade adalah aplikasi trading yang hanya terfokus ke permainan trading forex saja. Aplikasi ini juga memiliki banyak instrumen trading lengkap yang bisa Anda gunakan. Untuk pemula, aplikasi ini memiliki info yang lengkap untuk penggemarnya.
Tentunya masih ada banyak lagi aplikasi trading terbaik yang bisa Anda gunakan. Namun kelima aplikasi yang kami rekomendasikan diatas merupakan aplikasi terbaik yang bisa dipakai trader pemula karena memiliki informasi dan pemahaman yang jelas.
Hal yang paling penting untuk trader pemula lakukan adalah terus mengasah skill dan kemampuan diri agar menjadi trader profesional yang berbakat. Dengan itu perbanyak melakukan trading, ilmu, dan teori dengan adanya aplikasi trading terbaik untuk pemula.
Rekomendasi:
- Tips Belajar Trading Olymp Trade yang Bisa Dicoba Belajar trading Olymp Trade saat ini memang bisa dicoba dengan mudah. Olymp Trade sendiri adalah salah satu platform perdagangan online paling terkenal dan memungkinkan orang menghasilkan banyak uang dan berinvestasi…
- Belajar Trading Binomo Tanpa Adanya Risiko Besar Belajar trading Binomo masih dinikmati oleh masyarakat Indonesia. Jika Anda mengikuti perkembangan trading, pasti sudah tidak asing lagi dengan Binomo. Broker tersebut dibuat banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia dengan menjanjikan…
- Tips Belajar Saham Pemula Sampai Mahir yang Minim Risiko Proses belajar saham pemula dimulai dengan mengetahui pengertiannya terlebih dahulu. Instrumen pasar keuangan yang satu ini populer di kalangan investor Indonesia. Sudah banyak anak muda memulai dan menghasilkan banyak profit.…
- Hukum Trading Binary Option dalam Islam yang Perlu Diketahui Semakin banyaknya instrumen dalam melakukan trade, membuat orang-orang bertanya tentang hukum trading binary option dalam Islam. Tidak dapat dipungkiri bahwa dunia trade saat ini sangat populer di kalangan masyarakat. Tidak…
- Melihat Trading Menurut Hukum Islam Apakah Diperbolehkan? Sampai saat ini masih banyak orang yang mencari tahu trading menurut hukum Islam seperti apa. Karena kehadiran trading ini masih menjadi perdebatan sampai sekarang Sehingga bagi umat muslim mereka harus…
- Langkah Penting Belajar Trading Forex Dijamin Berhasil Belajar trading Forex merupakan suatu pengetahuan dasar bagi Anda yang ingin mulai melakukan model investasi ini. Sebab pada dasarnya modelnya cenderung berbeda dengan sistem keuangan lainnya. Maka dari itu penting…
- Strategi Belajar Trading Quotex Paling Mudah Dilakukan Belajar trading Quotex menjadi mudah dan gampang untuk dilakukan jika Anda bisa mempelajarinya dengan beberapa trik jitu. Quotex sendiri ini adalah layanan pialang perdagangan sangat populer di tanah air. Dengan…
- Panduan Cara Belajar Trading Saham, Dijamin Langsung Cuan Sebelum memulai investasi, maka Anda perlu mengetahui bagaimana belajar trading saham. Sebab, ada beberapa trik rahasia agar Anda bisa meraup keuntungan dengan terjun ke bidang bisnis investasi saham. Sebab, trading…
- Tips dan Aplikasi Saham Terbaik untuk Pemula Recommended Kehadiran dari aplikasi saham terbaik untuk pemula memang menjadi salah satu informasi penting yang perlu untuk diketahui. Sebab kehadiran dari platform itulah akan berikan kemudahan bagi Anda dalam memulai berinvestasi…
- Belajar Trading Gratis untuk Pemula yang Belum Berpengalaman Pesatnya perkembangan investasi membuat masyarakat tertarik untuk belajar trading gratis. Alasan kuatnya karena mereka ragu membayar kursus-kursus mahal di luar sana. Walaupun menjanjikan namun kebanyakan orang takut mencoba di awal.…
- Tips Belajar Trading Pemula yang Wajib Diketahui Belajar trading pemula diperlukan bagi Anda yang baru mulai melakukan kegiatan ini. Sebagai seorang pemain baru dan ingin menjadi seorang profesional maka hal tersebut penting untuk diperhatikan dengan baik. Tentunya…
- Tips Jitu Cara Belajar Trading Octafx Bagi Pemula untuk Jadi… Cara belajar trading Octafx bisa membantu pemula untuk mendapatkan keuntungan. Trading tersebut memang memberikan potensi keuntungan tinggi, likuiditas, serta fleksibilitas bagi para penggunanya. Sekalipun seperti itu, berbagai macam jenis trading…
- Hukum Trading dalam Islam untuk Investasi Saham Belakangan banyak orang yang menanyakan hukum trading dalam Islam. Tidak bisa dipungkiri, salah satu investasi yang menjadi obsesi banyak orang adalah perdagangan saham. Ini meliputi orang yang hanya ingin berinvestasi…
- Berikut Ini Hukum Trading Forex MUI yang Wajib Diketahui Hukum trading forex MUI seringkali menjadi bahasan yang diperdebatkan oleh sebagian orang. Banyak makna didalamnya apakah trading forex itu diperbolehkan atau tidak jika dilihat dari perspektif Islam. Hal ini menjadi…
- Kiat Sukses Trading untuk Pemula yang Harus Anda Ketahui Trading untuk pemula adalah sebuah langkah awal yang dilakukan oleh seseorang yang ingin mencoba terjun di dunia trading. Trading merupakan salah satu hal yang sangat menguntungkan sehingga banyak orang yang…
- Rekomendasi Buku Belajar Trading untuk Trader Pemula Jika ingin sukses dalam kegiatan investasi digital, Anda perlu mempelajari buku belajar trading untuk memahami caranya. Dalam buku seperti ini, dijelaskan banyak hal tentang trading mulai dari instrument trading, teknik…
- Trader Wajib Paham Hukum Trading Emas beserta Pengertiannya Hukum trading emas wajib diketahui, apalagi Anda seorang trader. Semakin maraknya trader saat ini membuat banyak orang tertarik untuk terjun ke dalam dunia trading tersebut. Pasalnya, trading ini dalam segi…
- Hukum Trading Quotex dalam Islam supaya Tidak Asal Investasi Belakangan banyak orang yang menanyakan hukum trading quotex dalam Islam. Perdagangan valas adalah salah satu investasi yang dapat menghasilkan imbalan luar biasa. Perdagangan valuta asing, atau forex, adalah jenis investasi…
- Investasi Saham adalah Apa? Simak Penjelasannya di Sini Investasi saham adalah salah satu hal yang diminati oleh banyak orang di jaman sekarang. Tidak sedikit orang yang mencoba untuk mempelajarinya. Meskipun ada risiko untung dan rugi dalam jumlah besar,…
- Hukum Trading Indodax secara Legal dan Menurut Islam Sebelum memutuskan untuk ikut menjalankan trading Indodax, Anda perlu mengetahui terlebih dahulu terkait seperti apa hukum trading Indodax. Bagi muslim, selain mengetahui hukumnya menurut peraturan Indonesia, wajib pula mengetahui hukumnya…
- Trading Saham Pemula Kenali Pembagian Dividen Trading saham pemula kenali pembagian dividen yang memang harus diketahui oleh semua investor. Tentunya pembagian dividen ini akan berbeda-beda keuntungannya sesuai dari jumlah saham investor. Jumlah keuntungan dimiliki dapat diketahui…
- Investasi Saham Online Apakah Aman dan Menguntungkan? Banyak orang awam memilih investasi saham online karena banyak kemudahan di hadirkan oleh sarana investasi ini. Sebelum sistem investasi online hadir, orang – orang harus ke bursa efek untuk bisa…
- Belajar Trading Binomo, Ketahui Informasi secara Lengkapnya Belajar trading Binomo menjadi sebuah kebutuhan mendasar untuk Anda miliki agar bisa bertransaksi secara aman dan tepat. Sebab Anda tidak bisa melakukan trading tanpa adanya skill atau pengetahuan yang tepat.…
- Trik Belajar Trading Crypto Pemula untuk Menghindari… Giat belajar trading crypto pemula merupakan awalan terbaik untuk mencari untung sebanyak mungkin. Jika tanpa dilengkapi kemampuan terbaik, berisiko gagal. Cuan yang sebelumnya diinginkan kemungkinan besar sulit diperoleh. Apabila masih…
- Seputar Tips Belajar Trading Forex dari Nol Bagi Pemula Belajar trading forex dari nol menjadi salah satu hal yang perlu diperhatikan bagi sebagian orang mencintai dunia saham. Informasi seputar capital gain atau trading forex bisa dengan mudah Anda jumpai…
- Belajar Trading Olymptrade Tentang Cara Memasang Stop Loss Bagi Anda yang sedang berkecimpung dalam investasi online, pasti sudah tidak asing dengan belajar trading Olymptrade. Ini merupakan salah satu platform trading yang cukup banyak digunakan oleh trader Indonesia. Olymp…
- Aplikasi Mod Apk Beserta Kelebihan dan Juga Fiturnya Aplikasi mod apk adalah salah satu cara yang bisa Anda lakukan untuk dapat menjelajah lebih banyak dari apa yang tidak tersedia di aplikasi versi original. Saat ini ada banyak aplikasi…
- Aplikasi Penghasil Uang Langsung ke Rekening Terbaik 2022 Siapa bilang menghasilkan duit itu sulit? Berarti Anda belum tahu aplikasi penghasil uang langsung ke rekening. Dengan menggunakan aplikasi ini, Anda bisa menghasilkan uang yang akan langsung ditransfer otomatis ke…
- Jenis Aplikasi Investasi Saham yang Bisa Anda Gunakan Jenis aplikasi investasi saham memang sangat beragam. Anda bisa memilihnya dengan cermat agar bisa untung dalam melakukan bisnis tersebut. Sebagai investor muda yang handal, Anda harus mau belajar dalam melakukan…
- Langkah Mudah Belajar Options Trading Sendiri atau Otodidak Bagi para pemula yang masih awal dalam belajar options trading sendiri atau secara otodidak memang harus berhati-hati. Pastikan agar semua langkah belajar yang Anda lakukan sudah benar. Hindari adanya ketidaktepatan…