Iklan memang sangat menganggu kita apalagi sewaktu kita sedang menggunakan perangkat smartphone android, atau juga sewaktu kita berkunjung ke suatu web streaming film atau web-web lainnya yang menempatkan iklan berlebihan, hal ini pastinya membuat kamu sangat risih.
Manfaat blokir iklan juga sangat banyak diantara lain kamu bisa menghemat paket kuota internet, terhindar dari iklan-iklan yang tidak layak seperti iklan untuk orang yang sudah berumur 18 tahun keatas, Apalagi kalau ponsel android kamu sering digunakan oleh anak-anak, adik dirumah pastinya kamu berpikir ini iklan apaan sih.
Mulai sekarang kamu tidak perlu kawatir dengan iklan-iklan yang muncul sewaktu kamu membuka situs situs yang memiliki banyak iklan, dan tentunya apabila kamu menerapkan tips ini pastinya android kamu bersih dari iklan-iklan yang menggangu.
Nah bagi kamu yang menggunakan browser opera mini di ponsel android milik kamu, dikesempatan kali ini saya akan mengajarkan tutorial mudah memblokir iklan di browser opera mini, tutorial ini ditujukan untuk orang-orang yang menggunakan browser opera mini saja, kalau browser lainnya mungkin dikesempatan lain saya akan tuliskan panduan dan caranya.
Cara Blokir Iklan Di Opera Mini Android
Cara 1: Blokir Iklan Melalui Icon Opera Mini Android
Pertama-tama kamu buka terlebih dahulu browser opera mini nya di ponsel android kamu, setelah itu kamu cari icon atau logo Opera Mini,di bagian layar paling kanan di ponsel android kamu, kalau kamu bingung bia lihat tanda panah gambar yang diatas.
Setelah itu kamu akan melihat sebuah menu yang bernama Pemblokiran iklan kemudian kamu klik sampai fitur pemblokiran iklan nya aktif.
Nah kalau bacaan Dinonaktifkan nya sudah hilang berarti fitur pemblokiran iklan nya sudah aktif di browser opera mini android kamu.
Cara 2: Blokir Iklan Melalui Menu Pengaturan Browser Opera Mini Android
Cara kedua: kamu cari icon bergambar gerigi atau menu pengaturan di icon logo browser opera mini, setelah itu kalian klik nantinya kamu akan diarahkan ke menu fitur selanjutnya di browser opera mini.
Baca Juga: Cara Membuka Situs Yang Di Blokir Dengan Opera Mini Di Android Tidak Perlu VPN
Setelah itu dimenu Pengaturan di browser opera mini kalian cari menu Pemblokiran Iklan dan Klik menu pemblokiran iklan tersebut.
Setelah kalian diarahkan ke menu pemblokiran iklan selanjutnya kalian klik fitur menu Diakfitkan
Nah setelah kalian klik fitur menu diaktifkan di dalam menu pemblokiran iklan nantinya akan ada tanda titik yang bewarna merah itu artinya fitur pemblokiran iklan sudah di aktifkan, di menu ini opera mini secara otomatis mengaktifkan fitur Acceptable ADS dengan fitur Adblock Plus.
Nah sekarang kita sudah mengaktifkan fitur pemblokiran iklan dan cobalah buka salah satu situs yang memiliki iklan yang paling menggangu iklannya, apabila iklan sudah tidak muncul itu tanda nya iklan di situs tersebut sudah diblokir dengan fitur pemblokiran iklan di opera mini.
Sekian dan terimakasih semoga artikel kami bermanfaat buat anda.
Rekomendasi:
- Cara Mengubah Paket Kuota Malam,Sosmed Dan Musik Menjadi… Kali ini admin akan memberikan sebuah cara mengubah paket kuota malam,sosmed,music menjadi kuota 24 Jam. Kemarin lalu saya mencari informasi tentang refrensi topik ini di google namun tidak ada pencerahan…
- 2 Cara Menghilangkan Iklan Di Chrome PC & Laptop Cara Menghilangkan Iklan Di Chrome PC- Iklan yang tiba tiba muncul di layar computer memang sangat menjengkelkan. Apalagi setiap detik iklan tersebut muncul terus menerus dan memenuhi layar computer kita,saya…
- Polotno Studio: Alternatif Canva 100% Gratis Tanpa Bayar Kamu sedang mencari alternatif Canva? Kenapa tidak mencoba menggunakan polotno studio untuk membuat karya desain kamu? Bagi seorang desainer mungkin sudah tahu banyak tentang aplikasi canva. Canva banyak digunakan para…
- ✓ 10 Tips Menghemat Baterai Hp Hai sob mungkin kamu selalu mengalami kejenuhan disaat bermain game atau main handphone atau hp,dimana sewaktu kamu menggunakan hp selalu mengalami baterai hp cepat habis. Hal ini membuat kita berpikir…
- 5 Cara Mengatasi HP Xiaomi Ngelag Sewaktu Digunakan Mau tahu cara mengatasi hp xiaomi ngelag? Masalah ngelag pada hp xiaomi terkadang membuat kita jengkel terutama sewaktu digunakan saat main game online. Masalah lag pada hp xiaomi menjadi masalah…
- Cara Setting DNS CloudFlare 1.1.1.1 Di Google Chrome PC/… Cara Setting DNS CloudFlare - DNS CloudFlare 1.1.1.1 menjadi dns tercepat untuk web browser google chrome, dan dapat digunakan di browser lainya seperti opera mini dan juga perangkat android, banyak…
- Cara Melihat Orang Yang Kita Blokir Di Instagram Kamu mau tahu tidak cara melihat orang yang kita blokir di instagram? Mungkin sewaktu memakai instagram, kamu pernah memblokir akun milik orang lain, sangking banyaknya akun instagram yang kamu blokir,…
- Cara Daftar Adsterra Untuk Blogger Pemula Kemarin saya sempat ngebahas dan ngereview adsterra dari mulai gajian pertama kali dari adsterra sampai ulasan adsterra saya bahas, tapi saat ini masih saja banyak yang nanya bang bagaimana cara…
- Review Unitedpay: Agen Paket Data & Voucher Game Online… Kebutuhan paket data internet menjadi kebutuhkan pokok bagi siapapun dan merupakan hal wajib bagi semua orang, apalagi saat ini semua kebutuhan bisa dilakukan dengan mudah hanya bermodalkan smartphone android, dari…
- Cara Membuka Situs Yang Di Blokir Dengan Opera Mini Di… Kompirasi News- Seputar android mungkin kebanyakan orang untuk membuka situs yang di blokir menggunakan aplikasi vpn. Hal ini justru sangat boros kuota atau paket data dikarenakan ip kalian berubah negara…
- √ Review Adsterra: Penyedia Jaringan Iklan CPM Terbaik Review Adsterra Indonesia - Sebagai blogger pasti kamu ingin sekali mendapatkan penghasilan dari ngeblog, sudah nulis artikel original dan sudah nulis artikel 600-1000 kata namun iklan di blog kamu belum…
- Tips Meningkatkan Pengunjung Blog Dan Visitor Organik Dari… Tips Meningkatkan Pengunjung Blog Dan Visitor Organik Dari Google - Sebagian pemblogger tentunya ingin blog nya banyak pengunjung namun nyatanya visitor per hari nya bisa mencapai 50-100 orang,dan tentunya membuat…
- Cara Pasang Google Analytics Di AMP WordPress Google Analytic sangat berguna bagi seorang blogger karena dengan menggunakan google analytic kita dapat melacak seluruh visitor yang masuk ke blog kita, dari berapa lama visitor membaca sebuah artikel, bounce…
- Inilah Jenis Jenis Serangan Jaringan Pada Komputer Kompirasi News -Serangan jaringan memang sangat sering terjadi di indonesia. Apalagi kalau kamu seorang anak Jaringan Komputer tentunya kamu harus memahami jenis jenis serangan jaringan atau juga teknik teknik yang…
- Cara Mengaktifkan Fingerprint Redmi Note 8 Kamu butuh panduan cara mengaktifkan fingerprint redmi note 8? kalau ia kamu sudah berada di artikel yang tepat. Karena saat ini kami ingin mengajarkan kepada kamu cara mengaktifkan fitur sidik…
- Pengaruh Besar Beriklan Di Sosial Media Dapat Meningkatkan… Kebanyakan orang di dalam dunia blogger mungkin pernah melakukan periklanan dengan cara membuat pemasaran periklanan di sosial media. Pemasangan iklan di sosial media memang sangat menguntungkan bahkan juga dapat meningkatkan…
- Proxysite: Cara Membuka Situs Yang Diblokir Menggunakan… Apa Itu Proxysite.com? Proxysite Adalah situs free proxy gratis yang dapat membantu pengguna internet untuk dapat mengakses situs web yang sudah diblokir pemerintah, dengan menggunakan proxysite anda dapat mengakses seluruh…
- Vegas Browser Aplikasi Anti Blokir Terbaik Di Android [2021] Aplikasi anti blokir sangat lah banyak di android dan banyak aplikasi anti blokir terbaik yang kamu wajib coba. Di kesempatan kali ini saya akan mereview sebuah aplikasi anti blokir yang…
- Cara Mengecilkan Ukuran File PDF Tanpa Aplikasi Mengecilkan ukuran file pdf menjadi hal yang sulit jika kamu tidak ahli dengan software tertentu di PC/Laptop. Apalagi jika kamu tidak memiliki PC/Laptop, mengecilkan ukuran file pdf tentu akan sangat…
- Cara Mengatasi WA Tidak Bisa Kirim Gambar pernah tidak sewaktu mengirim gambar ke teman, tapi wa kamu tidak bisa kirim gambar? kamu mau tahu cara mengatasi wa tidak bisa kirim gambar? Masalah gagal mengirim gambar di wa.…
- 10 Aplikasi Remote Tv Gratis & Terbaik Di Android (Semua… Remote tv yang sudah rusak akan menjadi masalah dan kendala bagi kita kedepannya, apalagi mulai sekarang mencari remote tv yang sesuai merk tv kita sangatlah susah di dapatkan. Pastinya permasalahan…
- 5 Strategi Bisnis Untuk Mempromosikan Produk Secara Online… SIBAKUA - Sebagai seorang pelaku bisnis dan pengusaha yang baru saja memulai merintis bisnis kecil-kecilan, strategi bisnis menjadi hal yang sangat penting dilakukan. Kenapa Strategi bisnis sangat penting dilakukan? Karena…
- 10 Aplikasi Scan Barcode Terbaik Untuk Ponsel Android Di jaman dulu untuk membaca barcode mungkin hanya bisa dibaca, dan hanya bisa dilakukan oleh sebagian orang saja. Namun kini semua orang sudah bisa membaca barcode dan kode batang sendiri…
- 2 Cara Daftar Wechat Di Android (Terbaru & Panduan Lengkap) Cara Daftar Wechat - Aplikasi chatting kini sudah banyak bertebaran di google playstore dan sudah banyak di install di android, dari mulai WA, FB, Instagram dan juga WeChat, disini kita…
- 10 Aplikasi File Manager Terbaik Untuk Android Aplikasi file manager merupakan suatu aplikasi yang sangat penting dan sangat berguna untuk android kita. Tanpa adanya aplikasi file manager kita tidak dapat mengelola berkas secara leluasa, dampaknya nya juga…
- Cara Memasang Anti Adblock di WordPress Memasang anti adblock di wordpress merupakan suatu langkah yang tepat untuk menaikan pendapatan iklan dari google adsense, mgid, atau penyedia iklan lainnya. Seperti yang kita tahu saat ini pengguna internet…
- Perbandingan Adsterra Vs Google Adsense Sekarang ini banyak orang bisa mendapatkan uang dari blog atau website karena adanya jaringan periklanan global. Ada 2 jaringan periklanan yang sekarang ini tengah naik daun dan banyak digunakan orang…
- 6 Cara Meningkatkan CPC/BPK Google Adsense Untuk Blogger… Di dalam dunia blogger banyak orang-orang bertanya bagaimana cara meningkatkan CPC/BPK Google Adsense? CPC adalah singkatan dari (Cost Per Click) atau BPK (Biaya per klik) nah disinilah banyak para pemula…
- Alasan Situs Anime Dan Streaming Film Di Blokir Pemerintah Mungkin kebanyakan orang yang ingin membuat situs streaming film anime dan situs download anime berpikir bahwa membuat situs tersebut sangat menguntungkan apalagi sangat banyak peminat nya di indonesia. Namun sebelum…
- Lebih Legit Dari Google Adsense, Inilah Daftar Link… Sesuai Judul kali ini Alternatif Penganti Google Adsense Di Jamin Setiap Bulan Gajian - saya ingin membahas tentang keluh kesah temen saya waktu itu dia tanya ke saya soal penyedia…