Cara instal VSDC di laptop/PC ini akan cocok dan bermanfaat untuk kamu yang ingin menjadi konten kreator youtube dan masih pemula! Kenapa? Karena aplikasi ini bisa kamu dapatkan dan kamu install dengan mudah di laptop/pc kamu secara gratis!
Nah… Tutorial kali ini berdasarkan pengalaman pribadi saya yang sudah mencoba banyak aplikasi video editor untuk pc dan laptop. Hingga saat ini, saya sangat puas dan leluasa menggunakan VSDC Video Editor karena aplikasi ini tidak membuat laptop berat serta ngelag walaupun ram laptop saya hanya 2GB dengan versi laptop yang juga cukup jadul.
Cara Instal VSDC di Laptop/PC Gratis Untuk Youtuber Pemula
Satu hal yang sangat saya sukai saat menggunakan aplikasi atau software VSDC video editor adalah fitur yang sangat lengkap mulai dari menambah teks, efek dan filter, edit audio, gambar, bahkan kita juga bebas memilih ukuran dari video kita dari yang terendah hingga kualitas tinggi serta tersedia juga template ukuran video yang biasa digunakan dari berbagai sosial media.
Selain itu, banyaknya layer yang digunakan juga tidak membuat laptop kita nge lag, dan menurut saya untuk youtuber pemula dan masih low budget, software ini akan sangat membantu kita dalam membuat karya sebagai konten kreator.
1. Kunjungi Situs Resmi VSDC
Langkah pertama adalah mengunjungi situs resmi penyedia software VSDC Video editor di mesin pencarian kamu. VSDC ini bukan hanya menyediakan aplikasi atau software editing video lho! Ada juga software untuk video converter, audio converter dan audio CD grabber untuk keperluan kreator lainnya.
Baca Juga: Cara Membuat Invoice di Word Gratis dan Lengkap
Selain menyediakan software video editor secara gratis, kita juga bisa mengupgrade software kita ke versi berbayar jika kamu membutuhkan tools maupun fungsi dengan versi premium yang disediakan oleh VSDC.
2. Pilih Menu Download > Video Editor
Pada langkah kedua cara instal vsdc di laptop ini, kita hanya perlu mengarahkan kursor ke bagian atas tampilan halaman situs VSDC dan mengklik menu “Download” yang berada dibagian atas. Setelah kamu mengklik menu “Download” maka kamu pilih opsi “Video Editor”
3. Pilih versi sistem operasi laptop atau PC kamu
Setelah menekan tombol download, kamu akan diarahkan ke 2 pilihan versi download yaitu versi x64 bit dan versi x32 bit. Sesuaikan versi ini dengan sistem operasi yang digunakan oleh laptop/PC kamu yaa! Jika kamu salah memilih versi, bisa saja saat menjalankan software VSDC video editor ini nanti ada beberapa hal yang tidak bisa berfungsi dengan optimal. Jadi, kamu cek terlebih dahulu versi sistem operasi perangkat kamu ya!
Baca Juga: Cara Download Video Tiktok Tanpa Watermark di Telegram
4. Install File Yang Sudah Di Unduh
Setelah kamu memilih versi yang sesuai dengan sistem operasi laptop/pc kamu, maka kamu hanya perlu menunggu proses pengunduhan hingga selesai. Jika sudah selesai maka kamu akan melihat file unduhan “video editor” dengan format .exe. Klik file tersebut dan kita akan lanjut ke cara instal vsdc di laptop.
5. Ikuti Arahan Yang Diberikan
Setelah mengklik file unduhan, maka akan muncul box untuk izin setup dan juga pemilihan bahasa yang akan kita gunakan saat menjalankan software VSDC video editor nantinya. Hal yang perlu kamu lakukan untuk proses cara instal vsdc di laptop/pc hanya perlu mengklik tombol “Next” dan mencentang atau ceklis pernyataan ” i Accept”.
6. Klik Finish
Setelah rangkaian klik tombol “Next” maka kita hanya perlu menunggu proses penginstalan VSDC video editor hingga selesai. Setelah selesai maka kamu akan melihat tampilan box setup seperti gambar diatas tetapi dengan tulisan “Finish”.
Baca Juga: Cara Menggunakan Whatsapp Web di Laptop/PC
Klik tombol “Finish” tersebut dan kamu sudah bisa menjalankan software VSDC Video editor di laptop/PC kamu. Biasanya, icon software VSDC akan otomatis muncul pada desktop PC/Laptop kamu. Dan kamu sudah berhasil menjalankan tutorial cara instal vsdc di laptop.
Nah… Itu saja tutorial cara instal vsdc di laptop yang bisa kompirasi bagikan kepada teman-teman pembaca pada kesempatan kali ini. Semoga bisa bermanfaat untuk pembaca sekalian dan jangan lupa mengunjungi artikel menarik lainnya di situs kompirasi yaaa!
Rekomendasi:
- Daftar Aplikasi Edit Video PC Gratis dan Keunggulannya Aplikasi edit video PC merupakan kumpulan apk, yang banyak digunakan oleh masyarakat dalam proses editing menggunakan personal komputer. Hal ini karena komputer atau laptop menjadi salah satu perangkat dengan ruang…
- Inilah Daftar Aplikasi Penghasil Uang Di Handphone Android Inilah Daftar Aplikasi Penghasil Uang Di Handphone Android - Mungkin sebagian orang tidak tahu sekarang dengan mendownload aplikasi kalian bisa menghasilkan uang dalam seharinya Rp.10 Rb sampai 20 Rb Rupiah,sebenarnya…
- Cara Membuat Folder Baru Di Komputer Atau Laptop Cara Membuat Folder Baru Di Komputer Atau Laptop - Folder biasanya digunakan untuk menyimpan file seperti musik, lagu, game dan seluruh file yang ada di komputer kita, dengan adanya folder…
- 2 Cara Download Video Di Pixabay Lewat PC & HP Pixabay selain menyediakan berbagai macam gambar gratis, di pixabay juga kita dapat mendownload berbagai macam video secara gratis. Mungkin saat ini kamu pernah menggunakan pixabay untuk mendownload gambar atau foto…
- Cara Download Aplikasi Lightroom Mod Terbaik dan Terpercaya Download aplikasi lightroom mod ini sebenarnya sangat mudah dan cepat. Aplikasi untuk edit foto memang sangat keren dan menggunakan photografer profesional. Lightroom Mod Apk ini termasuk salah satu aplikasi edit…
- Cara Mendownload Lagu Mp3 Dari Youtube Tanpa Aplikasi Di PC… Bagi kalian yang ingin mendownload lagu mp3 dari youtube tanpa aplikasi, kali ini saya akan mengajarkan bagaimana cara mendownload lagu mp3 dari youtube tanpa aplikasi di pc atau laptop, mungkin…
- Cara Upload Lagu Di SoundCloud Cara Upload Lagu Di SoundCloud - Kamu hobi membuat sebuah lagu? dan masih bingung ingin menggungahnya dimana? tenang kamu tidak perlu khawatir karena ada soundcloud, dengan menggunakan soundcloud kamu mulai…
- Review Soundtech ST-800 Untuk Youtuber Pemula Kali ini kita akan review Soundtech ST-800 Untuk Youtuber pemula yang masih tergolong cukup terjangkau untuk ukuran microphone yang berkualitas baik menurut saya. Produk ini saya temukan setelah research kesana…
- 5 Aplikasi Sketsa Wajah Terbaik Untuk Android Aplikasi sketsa wajah untuk android bisa memudahkan kita yang tidak mempunyai skill menggambar namun ingin bisa membuat sketsa sesuai selera kita. Apalagi terkadang kita lebih nyaman mengupload gambar sketsa hitam…
- Cara Mengatasi Laptop Atau PC Yang Hang Cara Mengatasi Laptop Atau PC Yang Hang - Pernah tidak sewaktu kamu bermain komputer atau laptop pas lagi asik-asiknya main eh tiba-tiba komputer atau laptop kamu macet? seperti mouse tidak…
- Cara Cek Kesehatan Hardisk PC/ Laptop Kesehatan hardisk sangat penting kita perhatikan apalagi bagi pengguna pc atau laptop, kalau hardisk kita tidak sehat dan hardisk komputer atau laptop kita rusak maka komponen penting komputer atau laptop…
- Cara Menghapus Pesan Di Facebook Sekaligus Cara Menghapus Pesan Di Facebook - Facebook adalah media sosial yang membuat banyak pengguna dan banyak orang juga menggunakan Messenger Facebook untuk memulai percakapan dan mengirim pesan. Kemudian, bagaimana cara…
- Cara Menyembunyikan Nomor Telepon di Telegram Agar kamu lebih merasa aman menggunakan telegram, maka kamu perlu tahu cara menyembunyikan nomor telepon di telegram agar lebih leluasa menjelajah grup dan juga channel yang ada di Telegram. Yappp...!…
- 2 Cara Main Game Android Di PC & Laptop Terbaru [2022] Cara main game android di pc dan laptop - Hobi bermain game android pastinya sangat menyenangkan bukan. Terutama bagi pecinta game online dan offline, Berbica soal game biasanya kebanyakan orang…
- Alasan Mengapa Kamu Harus Beralih Dari Windows 7 Ke Windows… Windows 7 di bulan lalu dikabarkan sudah tidak lagi di berikan dukungan oleh microsoft dan mulai sekarang kita tidak bisa menggunakan sistem operasi yang satu ini untuk kegiatan sehari hari,dan…
- 8 Aplikasi Slow Motion Video Terbaik Untuk Android Membuat video slow motion mulai sekarang sudah menjadi sangat mudah dibuat, karena sekarang sudah ada beberapa aplikasi video slow motion yang mampu membuat efek video menjadi gerakan lambat, efek ini…
- 6 Cara Menambah View Tiktok Gratis Tanpa Aplikasi Anda mau tahu cara menambah view tiktok? Ingin tambah view atau penonton di tiktok cuma masih bingung caranya? yuk simak artikel kami. Karena saat ini kami ingin membahas cara memperbanyak…
- 5 Aplikasi Edit Video Gratis yang Cocok untuk Pemula Aplikasi edit video saat ini semakin banyak bermunculan. Hal ini memang sejalan dengan kebutuhannya yang semakin meningkat dari pengguna sosial media. Hampir semua pengguna media sosial berlomba membuat konten menarik.…
- Cara Menonaktifkan Akun Discord Kamu jenuh main discord? dan merasa jenuh bermain discord, mau menonaktifkan akun discord tapi tidak tahu caranya? sebagian orang yang sudah lama main discord pasti terkadang merasa jenuh termasuk saya…
- Cara Download Aplikasi Zoom Meeting Di Laptop & PC Download Aplikasi Zoom Meeting, Kompirasi.com - Kamu mau install dan pasang zoom meting di laptop dan pc? mau menggunakan zoom meeting tapi tidak punya aplikasinya? tenang saja kamu bisa kok…
- Cara Mengembalikan File Yang Terhapus Di Recycle Bin Windows… Cara Mengembalikan File Yang Terhapus Di Recycle Bin - Mengembalikan file yang terhapus di komputer atau laptop, sebenarnya sangat banyak sekali caranya, yang pertama melalui fitur backup dan restore di…
- Cara Upload Youtube Shorts di Hp Android Kali ini kita akan membahas tutorial cara upload youtube shorts di hp karena sekarang Youtube shorts pun bisa kamu jadikan tempat untuk menghasilkan uang. Tentu saja minat untuk membuat video…
- Cara Transfer File Android Ke Pc Dengan Usb Cara Transfer File Android Ke Pc Dengan Usb - Transfer file android ke pc/ laptop saat ini sangat mudah dilakukan bahkan semua orang dapat melakukanya, namun ada juga sebagian orang…
- Cara Mengunci Folder Di Windows 10 Pakai Password Mengunci folder di windows 10 pakai password merupakan hal yang sangat penting dilakukan oleh pengguna laptop dan pc, tujuannya agar folder atau file kamu tidak dapat dibuka oleh sembarangan orang,…
- 2 Cara Mengaktifkan Mode Gelap Di YouTube Saat ini kita sudah bisa menggunakan mode gelap di youtube tujuan diciptakannya dark mode atau mode gelap oleh pihak youtube ditujukan untuk para pengguna youtube agar para pengguna nyaman sewaktu…
- Aplikasi Sadap Whatsapp Terbaru Untuk Pengguna Android Seputar Teknologi kali ini membahas bagaimana cara sadap whatsapp untuk para pengguna android kebanyakan orang mungkin tidak tahu bagaimana cara menyadap handphone nah kali ini admin akan merekomendasikan aplikasi sadap…
- Daftar Distro Linux Terbaik Untuk Seorang Programmer Daftar Distro Linux Terbaik - Membahas seputar sistem operasi berbasis text atau yang di kenal linux kali ini saya akan merekomendasikan distro terbaik untuk seorang programmer tidak hanya itu daftar…
- 8 Aplikasi Menambah Subscribe Youtube Terbaik Di Android Aplikasi menambah subscribe youtube memang sangat berguna bagi kamu yang ingin memperbanyak subscribers di chanel youtube kalian. Banyak orang berpikir bahwa mencari subscribers sangat sulit. Padahal dengan perangkat android kalian…
- Vegas Browser Aplikasi Anti Blokir Terbaik Di Android [2021] Aplikasi anti blokir sangat lah banyak di android dan banyak aplikasi anti blokir terbaik yang kamu wajib coba. Di kesempatan kali ini saya akan mereview sebuah aplikasi anti blokir yang…
- 8 Aplikasi Pembuat Vector Terbaik Di Android Aplikasi Pembuat Vector - Desain Vector sampai saat ini menjadi desain grafis yang paling banyak diminati bahkan pernah ngetrend dimasanya, banyak pengguna sosial media berlomba-lomba membuat desain vector dan ada…