Kali ini membahas cara membuat akun paypal tanpa kartu kredit, tanpa ktp, dan tanpa kartu ATM, sebenarnya Kartu kredit,ktp dan kartu atm sangat penting dalam membuat akun paypal, karena setiap saldo balance paypal kita 100$ kita wajib verifikasi akun paypal milik kita. tapi kalau saldo di akun paypal di bawah 100$ maka kita tidak perlu melakukan verifikasi akun paypal.

Apa Fungsi Akun Paypal? Paypal berfungsi sebagai pembayaran online, biasanya salah satu situs penjualan seperti themeforest meyediakan pembayaran via paypal, dengan menggunakan paypal kamu tidak perlu lagi kartu visa, master card, atm dan rekening lainnya untuk melakukan pembayaran.

Dikesempatan kali ini saya akan membuat akun paypal business atau akun paypal bisnis, jenis akun paypal di bagi 2: Akun Paypal Personal (PRIBADI) Dan Akun paypal Business Atau Bisnis.

Cara Membuat Akun Paypal Tanpa Kartu Kredit

lalu bagaimana cara membuat akun paypal? untuk membuat akun paypal sangat mudah kamu hanya perlu mengikuti step by step cara membuat akun paypal bisnis tanpa kartu kredit, perlu di garis bawahi agar para pembaca tidak keliru disini kami membuat akun paypal tanpa kartu kredit yang dimana tanpa verifikasi kartu atm atau tanpa kartu kredit,dan jenis akun paypal yang kami buat akun paypal bisnis, kamu juga bisa memilih akun paypal personal karena semua trik nya sama saja tidak ada bedanya.

Cara Buat Akun Paypal Tanpa Kartu Kredit

Tahap pertama dalam membuat akun paypal kalian masuk terlebih dahulu ke form signup setelah kalian membuka form signup di situs resmi paypal di menu Paypal Is A Secure, Easy Way To Pay And Get Paid - Sign Up For Free kalian bisa pilih ingin membuat akun paypal personal (Pribadi) Akun Paypal Busines (Bisnis) nah disini saya akan membuat akun bisnis untuk blog saya kompirasi.com, Setelah kalian pilih jenis akun paypal yang kalian buat kemudian klik next

Akun Paypal

Setelah tadi kalian kelik next di menu sign up for a business account kalian diminta untuk memasukan email yang aktif, setelah itu kalian kelik continue apabila kalian sudah memasukan alamat email yang aktif di form tersebut.

di menu ini pihak paypal meminta kamu untuk membuat sebuah password untuk login di akun paypal, perlu di ingat email dan password yang kamu buat di form tersebut berguna untuk login ke halaman dashboard paypal nya. jadi kamu jangan sampai lupa password paypal kamu, email yang saya cantumkan berfungsi apabila kamu lupa password paypal bisa reset password, fungsi lainnya apabila akun paypal kamu di hack kamu bisa mengembalikan akun paypal kamu melalui email yang sudah terverifikasi.

setelah kamu sudah membuat password untuk akun paypal bisnis mu kemudian klik continue

Di Menu Tell Us About Your Business kalian diminta untuk memasukan informasi akun paypal bisnis yang ingin kamu buat, di menu ini kalian isikan nama kalian dan nomer handphone untuk verifikasi, di menu ini kalian isi data-data yang diminta oleh pihak paypal, dari mulai nama jalan rumah kalian, kota tempat kalian tinggal, provinsi kalian, dan postcode. untuk menu primary curenccy saya pilih US DOLLAR setelah kalian sudah mengisikan informasi yang diminta oleh pihak paypal kemudian klik By Clicking Agree And Continue, I Agree To The User Agreement And Privacy Statment setelah kalian mencentang peraturan mereka kemudian klik Agree And Continue.

Artikel Lainnya:

Di Menu Describe Your Business kalian isikan deskripsi tentang bisnis kalian kalau kalian bingung bisa mengikuti cara saya di atas apabila sudah di isi semuanya klik continue

Di Menu Tell us more About You pihak paypal meminta kamu mengisikan identitas diri kamu, dari mulai tanggal lahir dan tahun lahir kamu, perlu di ingat di menu identity document pilih Driver’s License dan di menu drivers license number isi saja asal asalan bebas. kemudian centang menu Same As Business Address kemudian klik Submit.

Di menu ini kamu bebas bisa memilih yes atau no, apabiak sudah disi klik continue

Di form Certifity And Submit Information kamu diminta untuk mengecek nama akun paypal bisnis kamu apabila informasi sudah benar kamu bisa kelik certify and Submit

Di form Welcome To Your Paypal Business Account ada 3 pilihan yaitu Request Or Send Funds, Send An Inovoice, dan Offer Paypal Checkout On Your Website, disini saya memilih Send An Invoice karena dengan fitur tersebut customer atau pelangan kita bisa mengirim saldo paypal ke akun kita, kenapa saya memakai fitur Send An Invoice di akun paypal bisnis? hal ini karena lebih gampang apabila ada seseorang pembeli yang ingin membeli produk kita mereka lebih mudah langsung transfer saldo balance paypal ke akun paypal bisnis kita.

Nah sebelumya di tahap Welcome To Your Paypal Business Account kalian sudah berhasil membuat akun paypal tanpa verifikasi kartu kredit dan membuat akun paypal bisnis tanpa kartu atm dan kartu lainnya. kalau kalian bingung bisa masuk langsung ke halaman dashboard paypal

sekian tentang artikel cara membuat akun paypal tanpa kartu kredit semoga artikel ini bermanfaat.