Home » Android » Cara Membuat Bio Di Profil Telegram
Cara Membuat Bio Di Profil Telegram
Kamu baru menggunakan telegram dan kamu bingung cara membuat bio di profil telegram? Nah sekarang kamu tidak perlu pusing lagi karena pada tutorial kali ini kita akan membahas tutorial cara membuat bio di profil telegram. Sebelum kita belajar tentang tutorial cara membuat bio di profil telegram, pastikan kamu sudah memiliki akun telegram dan juga telah menginstal aplikasi telegram di HP Android maupun laptop/isi kamu ya.
Tutorial terbaru cara membuat bio di profil telegram untuk pemula
Sebenarnya cara membuat bio di profil telegram tidak sulit kok! Hanya saja, jika kamu baru menggunakan Telegram pasti kamu belum familiar dengan tampilan aplikasinya. Tenang saja! Pada tutorial ini kompirasi akan membahas tuntas tutorial cara membuat bio di profil telegram dengan cara yang paling ringkas, disertai gambar dan mudah untuk kamu pahami. Yuk langsung kita simak tutorial lebih lengkapnya dibawah ini.
1. Buka aplikasi telegram di HP Android atau laptop/pc kamu.
Hal pertama yang harus kamu lakukan jika ingin tahu tutorial cara membuat bio di profil telegram adalah membuka aplikasi telegram di perangkat kamu. Jika sebelumnya kamu tidak mempunyai akun telegram atau pun belum menginstal aplikasinya di HP atau laptop kamu kamu bisa mengunduh aplikasinya terlebih dahulu. Untuk aplikasi telegram di HP Android kamu bisa mengunduh telegram di playstore. Sementara itu, untuk aplikasi telegram di laptop atau PC kamu bisa mengunduh aplikasinya pada halaman resmi situs telegram melalui Google chrome ataupun mesin pencarian lainnya.
2. Klik icon garis tiga yang ada di sebelah kiri atas aplikasi telegram.
Jika kamu sudah membuka aplikasi telegram kamu di HP ataupun di laptop maka langkah selanjutnya adalah melihat icon garis tiga yang berada tepat di pojok kiri atas tampilan aplikasi telegram kamu seperti yang ditunjuk pada gambar dibawah ini.
tampilan aplikasi chat telegram
Ada banyak setting yang bisa kamu ubah melalui icon garis tiga yang berada pada pojok kiri atas aplikasi telegram seperti setting privacy setting keamanan profil kontak dan lain sebagainya. Namun pada tutorial kali ini kita hanya fokus ke fungsi icon garis 3 tersebut untuk mengganti maupun membuat bio pada akun telegram kita.
3.Klik foto profil pada akun telegram kamu.
Setelah berhasil menemukan dan mengklik icon garis tiga pada langkah sebelumnya, maka hal yang harus kamu lakukan selanjutnya adalah mengklik foto profil yang berada di atas nama dan nomor HP yang tampak seperti gambar dibawah ini.
Oh iya, pada icon garis tiga ini kita bisa menggunakan fitur membuat grup baru, menemukan kontak, menelepon orang lain dan bahkan melihat pengguna/teman kamu yang lokasinya berada di sekitar tempatmu.
Namun, untuk cara membuat bio di profil telegram, kamu hanya perlu mengklik foto profil kamu dalam lingkaran tersebut agar kita masuk ke setting lanjutan pada tampilan profil akun telegram kamu.
4.Tekan bio yang ada pada profil akun telegram kamu.
Setelah kamu mengklik foto profil kamu pada langkah sebelumnya maka selanjutnya kamu bisa menekan kalimat bio yang ada pada tampilan profil akun telegram kamu.Nah… Disini kamu bisa mengubah atau membuat bio telegram kamu sebanyak 100 kata dan kamu bebas menuliskan apa saja pada bio telegram kamu.
Seperti yang kamu lihat, ada setting lain yang bisa kamu ubah seperti username, pengaturan notifikasi, privasi dan masih banyak lagi pada tampilan profil akun telegram kamu. Kamu bisa mengatur segalanya tentang tampilan profil kamu pada tampilan setting profil ini.
cara membuat bio di profil telegram
5. Ubah bio pada akun telegram sesuai yang kamu inginkan
mengubah bio di profil telegram
Sebagai contoh di sini kami mengubah bio akun telegram menjadi konspirasinya dan grafis admin. Setelah menuliskan kalimat yang cocok untuk bio telegram kamu, jangan lupa untuk menekan tanda centang agar bio yang telah kamu tulis tersebut tersimpan menjadi bio yang bisa dilihat oleh orang lain pada akun telegram kamu.
bio profil akun telegram
Bagaimana? Sangat mudah bukan? Sekarang kamu sudah bisa membuat dan mengganti bio telegram kamu sesuka hati. Ini saja tutorial yang bisa kompirasi bagikan pada artikel kali ini, semoga bermanfaat yaa!
DAFTAR ISI :
Rekomendasi:
Cara Mengatasi Kursor Tidak Bergerak di Laptop dan PC Bingung cara mengatasi kursor tidak bergerak di laptop dan pc kamu? Pasti kamu panik karena laptop/pc yang kamu butuhkan di waktu genting tiba-tiba ngelag dan sama sekali tidak mau bergerak.…
Cara Ganti Nama Akun Di Snack Video Waktu pertama kali membuat akun snack video pastinya kita diminta untuk membuat nama pada akun snack video. Mungkin saat ini kamu berniat ingin ganti nama akun di snack video kamu.…
Cara Mengganti Nama Di Telegram Dengan Mudah (2 Menit… Nama Telegram biasanya diminta sewaktu pertama kali kita mendaftar akun telegram baru, dan kita diminta untuk memasukan nama depan dan belakang agar orang yang kita kenal dapat menemukan akun telegram…
Cara Membuat Akun Linkedin Kamu sedang mencari pekerjaan? kalau ia kenapa kamu tidak mencoba mencari pekerjaan secara online melalui linkedin? Linkedin selain bisa digunakan untuk mempermudah mencari perkejaan, linkedin juga sering digunakan untuk berbagai…
Tips Agar Lolos Kartu Prakerja Setelah Gagal Lebih Dari 3… Pengalaman pribadi untuk tips agar lolos kartu prakerja setelah berkali-kali gagal. Tips yang akan kita bahas kali ini terbukti ampuh untuk saya yang sebelumnya gagal 14 kali dari gelombang 1…
Cara Menyembunyikan Nomor Telepon di Telegram Agar kamu lebih merasa aman menggunakan telegram, maka kamu perlu tahu cara menyembunyikan nomor telepon di telegram agar lebih leluasa menjelajah grup dan juga channel yang ada di Telegram. Yappp...!…
Cara Daftar Tantan Di Android Terbaru Cara Daftar Tantan - Tantan saat ini menjadi sebuah media pencari jodoh online terdekat yang paling populer di kalangan wanita dan juga pria, tantan juga banyak digunakan untuk mencari jodoh…
Cara Mengembalikan Akun Telegram Yang Di Hack Cara Mengembalikan Akun Telegram Yang Di Hack, Update 2022 - Akun telegram kamu di hack dan dibajak oleh orang lain? Dan kamu bingung bagaimana solusi cara mengembalikan akun telegram yang…
Cara Membuat Akun Gmail Terbaru Tanpa Harus Verifikasi Membahas seputar akun gmail mungkin bagi seseorang yang memiliki akun gmail hanya satu saja kurang cukup dan ada juga dari sebagian orang yang ada di dunia internet ingin memiliki banyak…
2 Cara Menghapus Grup Di Telegram Pernah tidak kamu berpikir grup yang sudah kamu buat di telegram itu sepi? dan grup tersebut sudah tidak berguna lagi bagi kamu? dan pastinya kamu ingin menghapus grup di telegram…
Cara Ganti Email Gojek Cara Ganti Email Gojek - Sewaktu kita pertama mendaftar gojek pasti kita diminta mendaftarkan alamat email ke akun gojek kita, fungsinya apabila kamu membeli sesuatu dari aplikasi lain dan menggunamakan…
Cara Mengaktifkan Fitur Pengikut Di Facebook Terbaru Sebagian pengguna facebook mereka tidak tahu bagaimana cara mengaktifkan pengikut di fb, terutama untuk orang awam (gaptek) pasti merasa binggung kok akun facebook orang lain memiliki fitur pengikut facebook di…
Cara Mendapatkan Backlink Berkualitas Dari Quora Dengan banyaknya pengguna Quora kita dapat memanfaatkan Quora menjadi sebuah backlink gratis, dan juga banyak sekali keuntungan yang bisa kita peroleh dari situs tanya jawab yang satu ini. Sedikit pengertian…
Cara Membuat Akun Snack Video Snack video belakangan ini menjadi viral karena katanya kita bisa menghasilkan uang dari aplikasi yang satu ini. Saya sendiri tidak tahu apakah aplikasi snack video ini memang benar-benar bisa menghasilkan…
Cara Mengganti Nada Dering Telegram Di Android Cara Mengganti Nada Dering Telegram, Kompirasi.com - Ada panggilan masuk tetapi notifikasi telegram tidak bunyi? Ingin mengubah nada dering telegram kamu dengan musik lokal tapi tidak tau cara mengubahnya. Pesan…
10 Aplikasi Scan Dokumen Terbaik & Gratis Untuk Android Teknologi sudah berkembang pesat dan mempermudah kita di kehidupan sehari-hari terutama dalam melakukan scan dokumen atau memindai dokumen. Dahulu kala scan dokumen harus menggunakan sebuah mesin scan, tetapi kini kita…
Cara Mengaktifkan Autentikasi Dua Faktor Telegram Saat ini banyak pengguna telegram yang mengalami masalah akunnya di hack dan dicuri oleh orang yang tidak bertangung jawab. Dan kemarin lalu kami dapat kiriman pesan melalui email dan mereka…
3 Cara Menghapus Pesan Grup Di Telegram Saat ini banyak orang tidak tahu bagaimana cara menghapus pesan grup di telegram. akhirnya mereka membiarkan seluruh pesan grup menumpuk, sehingga hal ini membuat telegram kita akan mendapatkan notifikasi terus…
Cara Menghapus Watermark Di Word Pernah tidak menemukan document yang memiliki watermark atau tanda air di word? Kalau kamu pernah menemukan logo watermark di document word kenapa kamu tidak mencoba menghapus watermark tersebut? Emang bisa…
Cara Memasang Dark Mode Di WordPress (Terbaru) Cara Memasang Dark Mode Di WordPress - Dark mode atau mode gelap adalah sebuah fitur agar tampilan blog menjadi gelap atau malam pada blog. Pada umumnya fitur mode gelap dapat…
Cara Memasukkan Animasi GIF Ke Powerpoint Kali ini kita akan membahas cara memasukkan animasi gif ke powerpoint untuk kerjaan kantor, mengajar, kuliah maupun meeting. Siapa nih yang punya tugas presentasi besok, tapi belum kelar karena animasi?…
Cara Menghapus Akun Gmail Di HP Xiaomi Cara Menghapus Akun Gmail Di HP Xiaomi - Kamu memiliki banyak akun gmail di hp xiaomi? bahkan akun gmail kamu lebih dari dua sampai lima akun gmail? kenapa kamu tidak…
Cara Buat Id Line Di Android Terbaru Id Line sangat penting, karena dengan memiliki id line akan dapat memudahkan kamu untuk memberikan informasi akun line kamu kepada temen dan sahabat. Secara default sewaktu kita baru buat akun…
4 Cara Hapus Akun Telegram Kurang Dari 10 Menit Aplikasi telegram menjadi salah satu aplikasi yang banyak dipilih oleh masyarakat khususnya organisasi atau perkumpulan tertentu yang melibatkan banyak pihak. Hal ini dikarenakan aplikasi telegram bisa menampung ribuan orang dalam…
Cara Membuat Akun Google Drive Unlimited Gratis [Terbaru] Saat ini mungkin sudah banyak yang tahu cara membuat akun google drive unlimited gratis, namun setelah saya lihat banyak yang sudah tidak work atau tidak berhasil, nah di artikel ini…
Cara Blokir Akun Hago Orang Lain Sama seperti aplikasi lain kamu bisa melakukan blokir akun hago orang lain dengah sangat mudah. Terkadang kita sering mengalami hal-hal yang tidak menyenangkan dari mulai spam melalui obrolan, berbicara yang…
Cara Share Lokasi Secara Real Time Di Telegram Android Perkembangan sebuah aplikasi layanan pengiriman pesan secara instan di jaman ini sudah semakin pesat, dan fungsi dari aplikasi layanan pesan tidak hanya bisa mengobrol,berbagi foto, dan membuat sebuah snap saja…
Cara Input Data CRUD Ke Database Menggunakan PHP Di MySQLi Cara Input Data CRUD Ke Database Menggunakan PHP Di MySQLi - Input adalah kegiatan memasukan suatu data atau program yang akan nantinya di proses didalam komputer. Kegiatan input Data sangat…
Cara Membuat Profil Facebook Terkunci Kemarin lalu ada yang nanya sama saya melalui email, bang tahu tidak bagaimana cara membuat profil facebook terkunci (locked profile)? Sebenarnya trik ini sangat gampang di lakukan, namun kata dia…