Bagaimana Cara Update Driver Laptop Di WIndows 11? Apakah komputer atau laptop kamu berjalan dengan baik? Adakah masalah dalam beberapa software yang terdapat dalam komputer kamu? Jika ya maka kamu perlu update driver untuk memperbaikinya.
Namun jika komputer kamu berjalan sebagaimana mestinya dan kamu merasa tidak ada yang salah dan baik-baik saja maka kamu tidak perlu mengupdate driver aplikasi pada komputer mu. Karena dengan mengupdate driver maka kamu akan membutuhkan beberapa ruang penyimpanan.
Dengan melakukan update driver terkadang bisa menyebabkan munculnya masalah baru. Jadi kamu harus mengingat ini “jika tidak terlalu bermasalah lebih baik jangan lakukan update driver.”. Terkecuali pembaruan untuk aplikasi grafis karena pembaruan untuk seluruh fitur – fitur baru pada aplikasi tersebut.
2 Cara Update Driver Laptop Di Windows 11
Pada umumnya, windows akan selalu melakukan up-to date secara otomatis pada perangkat komputer mu. Bahkan dalam pembaruan sekecil apapun biasanya windows akan menangani hal tersebut dengan baik dan lancar. Namun ada baiknya terkadang Ketika sebuah fitur pada windows 11 tidak dapat digunakan secara baik maka kamu perlu mengecek keadaan drivernya. Dengan cara melakukan update driver di windows 11.
Berikut langkah-langkah cara melakukan update driver di windows 11 :
1. Cara Update Driver Windows 11 Menggunakan Windows Update
Pada beberapa driver ada yang berlabel “Optional Updates” , ini artinya pembaharuan tidak direkomendasikan Microsoft untuk kita menginstallnya dengan sendiri. Kecuali kamu memang sedang mengalami masalah dengan driver kamu tersebut maka hal ini sangat disarankan untuk memperbaiki driver tersebut agar kembali seperti normal.
Cara Update Driver Menggunakan Windows Update :
1. Tekan tombol “WIN + I” pada keyboard secara bersamaan untuk membuka menu settings.
2. Setelah menu settings terbuka, pilih menu “windows update” pada daftar menu pilihan settings
3. Setelah pengaturan dari windows update tersedia, pilih “Advanced Options” kemudian klik.
4. Pada menu yang diberikan advanced options pilih menu “Optional updates”.
Artikel Lainnya: Cara Mengaktifkan Mode Sleep & Hibernate Di Windows 11
5. Selanjutnya pada menu Optional Updates akan muncul beberapa driver yang akan kita perbaharui. Pilih “Driver Updates” lalu klik untuk melihat driver apa saja yang bisa kita update.
6. Lalu klik pada kotak disebalah driver untuk memilih driver di update
7. Setelah selesai memilih driver yang akan di update, lalu klik button “Download & install” untuk mendownload file driver secara dan menginstallnya secara otomatis.
Dan kamu tinggal menunggu saja proses install driver terbarunya di windows 11 sampai selesai, kalau sudah selesai driver windows 11 akan di perbarui ke versi terbarunya.
2. Cara Update Driver Windows 11 Menggunakan Device Manager
Dengan pengelola perangkat ini kamu bisa mencari dan menginstal semua driver yang terdapat pada komputer atau laptop kamu. Ketika kamu memiliki file driver dalam penyimpanan local, kamu bisa menginstalnya melalui device manager. Simak Langkah-langkah update driver menggunakan device manager :
1. Tekan shortcut “WIN + X” pada keyboard secara bersamaan untuk membuka menu device manager.
2. Pilih menu “Device Manager” untuk masuk kedalam device manager.
3. Maka akan muncul jendela device manager seperti berikut.
Artikel Lainnya: 8 Cara Membuka Device Manager Di Windows 11
4. Pilih driver mana yang akan kamu lakukan update lalu klik kanan pada tanpa panah disisi kiri nama driver tersebut.
5. Selanjutnya lakukan klik kanan pada driver yang ingin kamu perbaharui. Kemudian pilih “Update driver” lalu klik.
6. Setelah itu akan muncul kotak dialog baru. Disini terdapat 2 pilih yaitu “Search Automatically for Driver” dan “Browse my Computer for Drivers”.
Keterangan :
- Search Automatically for Driver : Kamu akan melakukan pencarian file driver secara online oleh sistem. Ketika file driver ditemukan maka akan muncul jendela konfirmasi meminta ijin kamu untuk menginstall driver.
- Browse my Computer for Drivers: Kamu akan melakukan pencarian driver secara manual yaitu dengan mencari dalam perangkat penyimpanan local kamu.
7. Ketika kamu memilih “Browse my computer for drivers” maka ssetelah itu kamu akan ditampilkan jendela baru.
8. Klik Button “Browse” untuk mencari file driver dari penyimpanan local kamu.
Artikel Lainnya: Cara Mengubah Warna Folder Di Windows 11
9. Setelah kamu mendapatkan file driver kamu bisa klik “Next” untuk melanjutkan proses penginstallan driver baru.
Setelah kamu sudah mengikuti tutorial dan panduan cara update driver di windows 11 dari kami mulai sekarang kamu sudah bisa mengupdate seluruh driver di laptop windows 11, semoga dengan adanya artikel ini kami dapat membantu mengatasi masalah kamu sobat kompirasi.
Rekomendasi:
- Cara Membuat Invoice Di Word Gratis Dan Lengkap Tanpa canva, tanpa excel dan tanpa login! Cara membuat invoice di word gratis dan lengkap akan kita bahas tuntas pada tutorial ini. Saya yakin kalau banyak teman-teman yang belum mengetahui…
- 2 Cara Defrag Hardisk Laptop & PC Di Windows 10 Performa Hardisk kamu lambat dan kinerjanya menurun? Kenapa tidak mencoba defrag hardisk kamu? Pastinya kamu belum tahu kan bagaimana cara defrag hardisk laptop dan pc? Kalau kamu belum paham cara…
- 10 Cara Top UP Gopay Anti Ribet (Mudah) Kamu pelanggan setia aplikasi Gojek dan ingin tahu cara Top Up Gopay? Tenang saja! Untuk kamu yang ingin menggunakan Gopay, ada banyak cara isi gopay yang dijamin mudah dan bisa…
- Cara Mengunci Desktop Windows 10 Pakai Password Kamu sedang mencari cara mengunci desktop windows 10? Mengunci desktop atau yang dikenal mengunci layar, sangat berguna bagi pemilik komputer, atau laptop tujuannya agar pc atau laptop kita tidak bisa…
- 5 Cara Mengatasi Penambatan USB Tidak Tersambung Ke Laptop &… Cara Mengatasi Penambatan USB Tidak Tersambung Ke Laptop Update 2022 - Pernah tidak kamu mengalami masalah tidak bisa menggunakan theatring usb dari hp ke pc atau laptop? sewaktu mengatur penambatan…
- Cara Membersihkan Cache Di Windows 11 Cara Membersihkan Cache Di Windows 11 - Pernahkah kamu merasa bahwa performa komputer atau laptop kamu mulai menurun? Padahal data di komputer atau laptop kamu tidak begitu banyak, tapi menghabiskan…
- 2 Cara Mengatur Tanggal Dan Waktu Di Windows 11 Mungkin sebagian pengguna windows 11. Masih banyak yang belum mengetahui cara mengatur tanggal dan waktu di windows 11. Tanggal dan waktu merupakan suatu hal penting untuk sebuah perangkat komputer dan…
- Inilah Hal Yang Harus Di Lakukan Apabila Situs Web Kamu… Kompirasi News - Membahas seputar tindakan kriminal yaitu peretasan mungkin kalian pernah mengalami situs website yang tindakan jahil seorang hacker sesuai judul kali ini yaitu. Inilah Hal Yang Harus Di…
- Cara Mematikan Windows Defender Di Windows 11 Mau tahu cara mematikan windows defender di windows 11? yuk ikuti tutorial nya dari kami. Windows defender merupakan aplikasi yang dapat digunakan untuk menjaga laptop atau komputer aman dari serangan…
- 2 Cara Mematikan Auto Update Windows 10 Bagi pengguna windows 10, pastinya sudah tidak asing lagi dengan fitur auto update windows 10, ya fitur yang satu ini sebenarnya sangat berguna bagi sistem operasi windows dan dengan melakukan…
- 4 Cara Mengatasi RAM Tidak Terbaca Di PC/ Komputer Cara Mengatasi RAM Tidak Terbaca Di PC/ Komputer - Ram atau memory komputer merupakan salah satu komponen hardware yang sangat penting tanpa adanya ram yang terpasang di motherboard pc tentunya…
- Cara Aktivasi Windows 7 64 Bit / 32 Bit Secara Permanen… Cara Aktivasi Windows 7 - Sebagai pengguna sistem operasi windows 7 kita diwajibkan melakukan aktivasi windows 7, namun terkadang permasalahanya bisa menjadi sangat rumit karena kita tidak punya product key…
- 4 Cara Mematikan Komputer Dengan Keyboard Di Windows 10 kali ini membahas cara mematikan komputer dengan keyboard, biasanya setiap orang melakukan kesalahan pada saat me shutdown komputer dan langsung menekan tombol power, hal ini sebenarnya berakibat fatal dan mampu…
- Review Dewaweb Penyedia VPS Terbaik Di Indonesia Review Dewaweb - Apakah saat ini kamu sedang menjalankan bisnis dan ingin membangun sebuah website? Atau kamu sudah memiliki website namun sedang membutuhkan kapasitas server yang lebih besar? Nah, untuk…
- 5 Cara Mengatasi HP Xiaomi Ngelag Sewaktu Digunakan Mau tahu cara mengatasi hp xiaomi ngelag? Masalah ngelag pada hp xiaomi terkadang membuat kita jengkel terutama sewaktu digunakan saat main game online. Masalah lag pada hp xiaomi menjadi masalah…
- 2 Langkah Sederhana Download Windows 11 Sebagai pengguna sistem operasi Windows, tahukah Anda bagaimana cara download Windows 11? Apabila belum, kini Anda sudah ada di artikel yang tepat. Yuk, cek informasi tentang sistem operasi versi baru…
- Cara Instal Ulang Windows 7 dan Manfaatnya! Windows 7 merupakan salah satu sistem operasi yang cukup populer. Sistem operasi tersebut tentu lebih populer dibandingkan versi sebelumnya yakni Windows Vista. Bagi Anda yang memiliki lapto atau PC tentu…
- Cara Membuat Performa Laptop Lama Menjadi Cepat Agar Tidak… Memiliki laptop yang cepat dan bisa menjalankan aplikasi berukuran besar memang impian setiap orang, karena dengan menggunakan laptop yang mempunyai spesifikasi baik akan memudahkan penggunanya melakukan pekerjaan tanpa harus ada…
- Cara Merubah File Permission Partisi Harddisk Di Windows 10 Mungkin sebagian pengguna windows 10 belum tahu bagaimana cara merubah file permission pada partisi harddisk di windows 10. Sebenarnya apa sih keuntungan kita merubah permession partisi harddisk pada komputer atau…
- 2 Cara Memperbesar Volume Laptop Di Windows 10 Suara laptop kamu kecil sewaktu mendengarkan musik atau menonton video? kalau ia pasti kamu sedikit kesal karena masalah volume suara laptop yang terlalu kecil. Masalah ini sebenarnya sering terjadi terutama…
- Cara Membuat Update CRUD Dengan PHP Di MySQLi Kamu ingin tahu cara membuat update crud dengan php di mysqli? kalau ia yuk simak artikel kami. CRUD merupakan kepanjangan dari Create Read Update dan Delete. Dimana CRUD digunakan untuk…
- Penyebab Game Pou Di Hapus Dari Playstore ,Dan Kini Game Pou… Penyebab Game Pou Di Hapus Dari Playstore -Baru baru ini banyak sekali di sosial media seperti facebook yang membuat tagar #Gamepoudihapus dari playstore sebenarnya game pou memang di hapus kemarin…
- Cara Menggunakan Disk Cleanup Di Windows 10 Mendengar kata disk cleanup pasti kamu sudah tidak asing lagi dengan nama ini, pasti dipikiran kamu merujuk ke sebuah aplikasi pembersih penyimpanan dari mulai file dan cache, dengan menggunakan disk…
- 3 Cara Mengatasi Laptop Yang Sering Not Responding Di… Cara Mengatasi Laptop Yang Sering Not Responding - Pernah tidak sewaktu kamu menjalankan program aplikasi di laptop atau komputer eh tiba-tiba aplikasi yang sedang kita gunakan mengalami error not responding?…
- 2 Cara Menyembunyikan Aplikasi Di Desktop Windows 10 Belum tahu cara menyembunyikan aplikasi di desktop windows 10? Aplikasi yang kita gunakan terkadang dapat dipakai oleh orang lain sewaktu perangkat komputer atau pc kita sedang digunakan oleh teman. Dengan…
- Inilah Berbagai Hal Penting Mengenai Windows Store Salah satu software yang biasa digunakan untuk mengunduh aplikasi ialah windows store. Sudah pasti di sini ada banyak sekali aplikasi yang bisa diunduh. Bahkan beberapa game pun sangat mudah ditemukan…
- Cara Install Netbeans Untuk Pemula Cara Install Netbeans - Pesatnya perkembangan teknologi di jaman sekarang membuat kita ingin menggunakan teknologi terus-menerus hampir dalam seluruh hal yang ingin kita lakukan, baik dalam kehidupan sehari-hari maupun pekerjaan.…
- 6 Cara Memperbaiki Kamera HP Xiaomi Yang Rusak Atau Error Cara Memperbaiki Kamera HP Xiaomi Yang Rusak Atau Error - Pernah tidak sewaktu menggunakan kamera pada hp xiaomi tiba-tiba kamera hp xiaomi kamu error atau rusak. Seperti kamera belakang tidak…
- 3 Cara Aktivasi Windows 10 Menggunakan KMS Tools Ratiborus Cara Aktivasi Windows 10 Menggunakan KMS Tools Ratiborus - Hai, sobat pengguna Microsoft? Bagaimana kabarnya? Baik bukan? Lalu bagaimana dengan Windows 10 kamu, Masih aman kan? Atau sudah tidak aktif…
- 6 Cara Setting Nox Agar Tidak Lag Sewaktu Main Game Di… Cara Setting Nox Agar Tidak Lag - Nox Emulator biasanya saya gunakan untuk bermain game smartphone android di pc atau laptop. Salah satu aplikasi emulator android pesaing bluestack yang satu…